Penyaluran Bantuan Pangan Beras Tahun 2025
15 Juli 2025
Administrator
Dibaca 9 Kali

Selasa, 15 Juli 2025 telah dilaksanakan Penyaluran dan Penyerahan Bantuan Pangan Beras bulan Juni-Juli di Kantor Desa Melinggih untuk 180 Penerima Bantuan Pangan.
Proses penyaluran dibagi menjadi :
- Selasa, 15 Juli 2025 untuk warga Banjar Badung sebanyak 16 PBP
- Rabu, 16 Juli 2025 untuk warga Banjar Payangandesa sebanyak 21 PBP
- Kamis, 17 Juli 2025 untuk warga Banjar Melinggih sebanyak 57 PBP
- Jumat, 18 Juli 2025 untuk warga Banjar Sema sebanyak 63 PBP
- Sabtu, 19 Juli 2025 untuk warga Banjar Geria sebanyak 23 PBP


Komentar baru terbit setelah disetujui Admin